Berilah tanda
silang (x) pada huruf a, b,c, atau d pada jawaban yang benar !
1. Proses pengeluaran limbah beracun zat sisa metabolisme dari dalam tubuh melibatkan sistem....
a. sekresi
b. defekasi
c. eliminasi
d. ekskresi
2. Terdapat beberapa organ ekskresi pada manusia. Berikut ini yang bukan merupakan organ ekskresi adalah....
a. ginjal
b. hati
c. kulit
d. pankreas
3. Urin primer hasil filtrasi di glomerulus tidak mengandung....
a. urea
b. kreatin
c. glukosa
d. albumin
4. Zat-zat dibawah ini yang tidak dihasilkan oleh hati adalah ....
a. urea
b. empedu
c. bilirubin
d. glukosa
5. Bagian organ reproduksi eksternal pada pria yang berfungsi melindungi testis adalah ....
a. epididimis
b. skrotum
c. vulva
d. vesikula seminalis
6. Herpes adalah penyakit yang disebabkan oleh infeksi ....
a. virus
b. jamur
c. bakteri
d. parasit
7. Embrio yang tumbuh di dinding rahim mendapatkan suplai makanan melalui ....
a. plasenta
b. tuba falopii
c. vagina
d. ovaruim
8. Penempelas embrio pada dinding uterus terjadi pada tahap ....
a. gastrula
b. blastula
c. morula
d. zigot
9. Talamus dan hipotalamus merupakan bagian dari ....
a. otak depan
b. otak tengah
c. otak besar
d. otak kecil
10. Serabut saraf dari tubuh bagian kiri akan masuk ke otak kanan melalui ....
a. otak besar
b. otak depan
c. sumsum lanjutan
d. jembatan varol
11. Gangguan sistem saraf yang menimbulkan radang selaput otak disebut ....
a.alzheimer
b. parkinson
c. meningitis
d. hidrochepalus
12. Salah satu fungsi saraf simpatik ....
a. mempersempit pupil
b. merangsang kontraksi usus
c. mengatur gerak refleks otot
d. mempercepat detak jantung
13. Bagian otak yang berperan dalam refleks fisiologis, seperti detak jantung dan bernapas adalah .....
a. otak kecil
b. otak tengah
c. sumsum lanjutan
d. sumsum tulang belakang
14. Serabut saraf yang keluar dari sumsum tulang belakang sebanyak 31 pasang disebut ....
a. saraf cranial
b. saraf spinal
c. saraf simpatik
d. saraf parasimpatik
15. Reabsorsi berlangsung pada bagian ....
a. badan malphigi
b. tubulus proksimal
c. tubulus kolektuvus
d. kapsula bowman
Selasa, 07 Oktober 2014
SOAL BIOLOGI TERPADU KELAS 9 SMP (15 soal)
Diberdayakan oleh Blogger.
Popular Posts
-
Spesifikai dan Harga Ninja 250 FI 2015 – Kawasaki lagi-lagi unjuk gigi dengan kembali meluncurkan varian motor sport terbarunya yang te...
-
Top 10 Kucing Terbesar di dunia - Kucing merupakan hewan yang tidak asing bagi manusia, bahkan banyak manusia memelihara kucing sebagai ...
-
Prabowo dan Kisah Kerusuhan Mei 1998 (Tragedi Tri Sakti) - Masih ingatkah anda dengan peristiwa yang terjadi pada 13-14 Mei 1998 ? Kerusu...
-
Pilihlah jawaban yang paling benar ! 1. Di bawah ini merupakan unsur-unsur negara,kecuali : A.Parpol yang kuat B.Pemerin...
-
Hacker adalah orang yang mempelajari, menganalisa, dan selanjutnya bila menginginkan, bisa membuat, memodifikasi, atau bahkan mengeksp...
-
Sebagai pembuka yang akan saya kisahkan adalah cerita tentang asal usul kota Tulungagung. Ternyata ada banyak menarik yang layak untuk...
-
Put a cross ( x ) in the letters a , b , c , or d on the right answer ! 1. Which of the following sentence is the exp...
-
Sepeda motor pertama di buat oleh ahli mesin Jerman Gottlieb Daimler tahun 1885 ketika dia memasang sebuah mesin dengan pembakaran sempur...
-
Inilah danau terbesar dan terluas yang ada di dunia berdasarkan luas permukaannya yang mempunyai keindahan yang sangat menarik sehingga se...
-
Spesifikasi dan Harga KTM RC 200 2015 – Dunia otomotif saat ini makin berkembang dengan pesat. Terbukti berbagai produk otomotif makin gen...
0 komentar:
Posting Komentar